Teknologi Retort: Pengertian, Proses, dan Keunggulannya
Makanan dalam kemasan sangat berguna di masa sekarang, bisa sebagai stok di rumah, untuk bekal perjalanan, hingga untuk bantuan saat bencana alam atau keadaan darurat. Adanya makanan dalam kemasan juga mempermudah distribusi makanan, misalnya kita bisa menikmati makanan khas Aceh tanpa harus terbang ke kotanya, begitu pula makanan internasional. Salah satu teknologi yang membuat ini semua jadi mungkin adalah teknologi retort atau proses sterilisasi bertekanan dan suhu tinggi. Pengertian teknologi retort Retort adalah proses sterilisasi menggunakan suhu dan tekanan tinggi untuk membasmi [...]